SELAMAT DATANG

Di Website Program Studi Keperawatan UPI Kampus Sumedang

Kenapa Harus Keperawatan UPI Sumedang?

Satu-satunya perguruan tinggi negeri berbasis pendidikan di kab. sumedang dengan kurikulum terbaik dan tenaga pengajar yang berkualitas serta menjunjung penuh tri dharma perguruan tinggi.

Pencetak Alumni Terbaik

Penghasil profesi perawat dengan skill dan kualitas terbaik di Kabupaten Sumedang.

Laboratorium Penunjang Berkualitas

Dengan 11 Laboratorium untuk penunjang praktek mahasiswa dengan peralatan yang lengkap

Cakupan Pembelajaran yang luas

Tidak hanya pembelajaran perkuliahan saja yang akan dipelajari, tetapi praktik langsung ke lapangan seperti klinik, puskemas dan rumahsakit

Tentang Kami

Selamat datang di prodi keperawatan UPI Sumedang. Sebagai salahsatu jurusan terbaik di kabupaten sumedang penghasil para perawat yg berkualitas dan kompeten. Pengembangan program studi S1 keperawatan (program sarjana keperawatan dan program profesi ners) sangat penting mengingat Kebutuhan perawat masih sangat tinggi pada tahun-tahun berikutnya sehingga lulusan Prodi Pendidikan Tinggi Keperawatan (Program Sarjana Keperawatan dan Program Profesi Ners) dipastikan dapat terserap di lapangan kerja ataupun berpeluang menciptakan lapangan pekerjaan di area praktik keperawatan.

  • Bangunan bergaya rumah sakit dan fasilitas lengkap

    Dengan konsep bangunan bergaya rumah sakit dan fasilitas penunjang pembelajaran yang lengkap, kami harap mahasiswa bisa lulus skill yang sesuai dengan dunia keperawatan

  • Kualitas pelayanan dan kurikulum pembelajaran terbaik

    Demi terciptanya profesi perawata yang baik dan berkualitas, kami mengedepankan pelayanan dan peningkatan pembelajaran bagi mahasiswa.

Lab Keperawatan

Necessitatibus eius consequatur ex aliquid fuga eum quidem sint consectetur velit

Lab. Klinik


Laboratorium Klinik adalah laboratorium kesehatan yang melaksanakan pelayanan pemeriksaan spesimen klinik untuk mendapatkan informasi tentang kesehatan perorangan terutama untuk menunjang upaya diagnosis penyakit, dan memulihkan kesehatan.

Lab. Keperawatan Maternitas


Laboratorium ini berguna untuk melatih para mahasiswa melatih pengetahuan secara nyata yang telah di pelajari dalam teori mengenai masa kehamilan, persalinan dan kelahiran dan 3 bulan setelah melahirkan pada wanita atau ibu.

Lab. Keperawatan Kritis


Laboratorium Keperawatan Kritis ditujukan untuk menunjang pelaksanaan kegiatan praktik pemberian asuhan keperawatan kepada kelompok pasien dewasa yang mengalami gangguan struktur dan fungsi yang mengalami kondisi kritis. Setting praktik yang digunakan adalah setting pelayanan klinik di rumah sakit di ruangan kritis/ intensif untuk pemberian tindakan keperawatan pada kasus kritis.

Lab. Keperawatan Jiwa


Laboratorium Keperawatan Jiwa merupakan laboratorium yang digunakan untuk melatih mahasiswa melakukan asuhan keperawatan jiwa pada seting komunitas dan rumah sakit (rumah sakit umum dan rumah sakit jiwa) dengan menggunakan pendekatan komunikasi terapeutik, pemberian pendidikan kesehatan bagi klien, kelompok dan keluarga.

Lab. Keperawatan Gawat Darurat


Laboratorium Keperawatan Gawat Darurat didesain untuk pembelajaran klinik mahasiswa keperawatan baik mahasiswa sarjana maupun mahasiswa magister. Ruangan didesain sedemikian rupa sehingga menggambarkan kondisi nyata instalasi gawat darurat di rumah sakit, mulai dari area triage sampai critical care, baik dari tata ruang, fasilitas serta sarana dan prasarana.

Lab. Keperawatan Medikal Bedah


Laboratorium KMB ditujukan untuk menunjang pelaksanaan kegiatan praktik pemberian asuhan keperawatan kepada kelompok pasien dewasa yang mengalami gangguan struktur dan fungsi. Setting praktik yang digunakan adalah setting pelayanan klinik di rumah sakit di ruang rawat inap medikal dan bedah untuk pemberian tindakan keperawatan pada kasus akut, kronis, dan kritis

Lab. Keperawatan Komunitas


Laboratorium Komunitas&Keluarga merupakan laboratorium yang fokus pada ketrampilan kesehatan komunitas, kebijakan/program pokok kesehatan dalam pelayanan/asuhan keperawatan komunitas, mengembangkan rasa percaya diri dalam melakukan asuhan keperawatan komunitas.

Lab. Keperawatan Anak


Laboratorium Keperawatan Anak merupakan tempat kegiatan proses pembelajaran praktikum mata kuliah Keperawatan Anak dengan metode Demonstrasi dan Simulasi dalam latihan menerapkan keterampilan tindakan Keperawatan Anak sesuai usia tumbuh kembang (bayi, toddler, pra sekolah, sekolah, dan remaja), secara optimal sebelum praktik di Rumah Sakit. Laboratorium keperawatan ini di desain seperti Rumah Sakit.

Lab. Poned


Pelayanan Obstetri Neonatal Emergensi Dasar (PONED) adalah pelayanan untuk menanggulangi kasus kegawatdaruratan obstetri dan neonatal yang terjadi pada ibu hamil, ibu bersalin maupun ibu dalam masa nifas dengan komplikasi obstetri yang mengancam jiwa ibu maupun janinnya.

Publikasi File dan Jurnal

Necessitatibus eius consequatur ex aliquid fuga eum quidem sint consectetur velit

Jurnal

No. Nama Jurnal Author Tahun Tautan
1 Causing anemia in adolescent girls Sri Wulan Lindasari, S.Kep., Ners., M.Kep. 2024 download
Lebih Banyak Jurnal

Download File

No. File Jenis Tautan
1 Panduan Seleksi Mandiri Tahun 2024 Akademik download
Lebih Banyak File

DOSEN

Necessitatibus eius consequatur ex aliquid fuga eum quidem sint consectetur velit

Sri Wulan Lindasari, S.Kep., Ners., M.Kep.

Asisten Ahli

Hj. Iis Aisyah, S.Kep. M.M., M.Kep.

Lektor

Ir. Diding Kelana Setiadi, M.MKes.

Lektor

Heri Ridwan, S.Kep., Ners., MAN

Asisten Ahli

Ria Inriyana, S.Kep., Ners., M.Kep.

Tenaga Pengajar

Ayu Prameswari Kusuma Astuti, S.Kep, M.Kep.

Asisten Ahli

Reni Nuryani, S.Kep.Ners., M.Kep.

Lektor

Dewi Dolifah, S.Kep.Ners., M.Kep.

Lektor

Nunung Siti Sukaesih, S.Kep., M.MedEd.

Lektor

Delli Yuliana Rahmat, S.Kep., Ners., M.Kep.

Tenaga Pengajar

Drs. Akhmad Faozi, M.Si.

Lektor

Popi Sopiah, S.Kp., M. Biomed

Lektor

Popon Haryeti, S.Kep., Ners., M.H.Kes.

Lektor

Emi Lindayani, S.Kep.Ners., M.Kep.

Lektor

Hikmat Pramajati, S.Kep.Ners., MAN

Lektor

Amanda Puspanditaning Sejati, S.Pd., M.Hum.

Tenaga Pengajar

H. Ahmad Purnama Hoedaya, S.Kp., M.Kes.

Lektor

Iyos Sutresna, S.IP., M.M.

Lektor

Dedah Ningrum, S.KM., M.KM.

Lektor

Rafika Rosyda, S.Kep., Ns., M.Kep.

Asisten Ahli

Imam Tri Sutrisno, S.Kep.,Ners., M.Kep.

Tenaga Pengajar

Berita Keperawatan

GEMA STUNTING ( Gerakan Masyarakat Pamekaran Anti Stunting)

31 January 2025

Mahasiswa KKN UPI Sosialisasikan Bahaya Pernikahan Dini dan Pentingnya Tablet Tambah Darah di SMK Barokah Bhakti

31 January 2025

🌃𝐒𝐞𝐥𝐚𝐦𝐚𝐭 𝐇𝐚𝐫𝐢 𝐈𝐬𝐫𝐚' 𝐌𝐢𝐫𝐚𝐣🌃

31 January 2025

Arsip

  • Januari 2024
  • Februari 2024
  • Maret 2024
  • April 2024
  • Mei 2024
  • Juni 2024
  • Juli 2024
  • Agustus 2024
  • September 2024
  • Oktober 2024
  • November 2024
  • Desember 2024

TESTIMONI

Berikut adalah rangkuman testimoni lulusan perawat di prodi keperawatan UPI Sumedang. Kami ucapkan selamat dan selalu menjadi pembelajaran dimanapun dan posisi apapun kalian.

Mitha Meylanie

Keperawatan

Brand Promor Event di PT Sarihusada Generasi Mahardika

Sangat mengesankan. Terutama akademik di Sumedang sangat membantu mahasiswanya ketika ada kesulitan. Teman-teman yang baik membuat kuliah lebih berwarna. Dosen yang lebih friendly mrmbuat kita tidak merasa tegang dan memudahkan berinteraksi. Terimakasih UPI Sumedang.